top of page
DSC_6469.JPG

Inkubator Bisnis Teknologi
Balai Besar Kerajinan dan Batik

Inkubasi Bisnis dengan metode kompetisi ide berbasis inovasi di bidang kerajinan dan batik. Kegiatan ini dikelola oleh Balai Besar Kerajinan dan Batik , sebuah unit kerja di bawah Badan Penelitian dan Pengembangan Industri, Kementrian Perindustrian RI yang berkedudukan di DI. Yogyakarta

Home: Welcome
ij2016.jpg
Home: Image
ij2018.jpg
Home: Image
ij2019.jpg
Home: Image
ij2020.jpg
Home: Image

NEWS

Get the Latest

PENGUMUMAN TENANT INNOVATING JOGJA 2020

Setelah Hasil Penjurian terpilih 5 (lima) orang peserta yang memiliki ide bisnis inovatif, rencana bisnis yang baik dan semangat kewirausahaan yang baik, yaitu:

  1. Eyster Puspitasari dengan nama usaha Puspita Batik Indigo Natural Dye dengan Inovasi Blue Gold Instant (Paket Zat Warna Indigo lengkap dengan reduktor dan alkalinya)

  2. Alfira Oktavia dengan nama usaha Semilir dengan produk inovasi teknik ecoprint pada kulit kayu lantung

  3. Agung Setiawan, ST dengan nama usaha Woodeco Indonesia dengan produk inovasi wooden jewelry box dan wooden ring box dari limbah kayu industri furniture

  4. Annisa Septipanindya Sari dengan nama usaha Artsy Craft dengan inovasi  produk mahar dari produk bunga kering

  5. Dian Kartini dengan Nama usaha Toja Indonesia dengan Inovasi Produk penerapan ragam hias nusantara pada produk rajut

PENDAMPINGAN INKUBASI - BOOTCAMP BUSSINES GATHERING 2020

Pada tanggal 8-9 Oktober 2020, dilaksanakan kegiatan Pendampingan Inkubasi sekaligus Bootcamp Bussiness Gathering yang menghadirkan 5 tenant innovating Jojga 2020, 10 Tenant Innovating Jogja 2019 dan Peserta seleksi Bisnis Plan 2020. Acara ini dilaksanakan dengan protokol kesehatan yang baik. Para tenant dapat saling berbagi dalam kesempatan ini. Acara berlangsung seru dan menarik.

Home: News

HASIL SELEKSI 

PROPOSAL

SECARA ONLINE INNOVATING JOGJA 2020

Home: About
All Videos
Watch Now
Home: Video Player

Innovating Jogja dari tahun ke tahun

DSC_0078.JPG

INNOVATING JOGJA 2016

_DSC1718.JPG

INNOVATING JOGJA 2018

IMG_2196.JPG

INNOVATING JOGJA 2019

P1010561.JPG

INNOVATING JOGJA 2020

Home: Projects

Inovasi [Innovation] merupakan sebuah sebuah proses untuk mewujudkan ide baru, dalam bentuk proses, teknologi, produk, jasa, atau hal baru lainnya, sehingga memberi manfaat ekonomi khususnya di dalam bisnis. Peningkatan daya saing, efisiensi dan produktifitas merupakan tujuan utama pengembangan inovasi.

DSC_6517_edited_edited.jpg
Home: Quote

Inkubator Bisnis Teknologi

INNOVATING JOGJA

Balai Besar Kerajinan dan Batik

Jl. Kusumanegara No. 7
Yogyakarta
Telp. +62 274 546111
Fax. +62 274 543582
email innovatingjogja.kemenperin@gmail.com

Home: Text
bottom of page